Posts

Showing posts from May, 2013

Cara mudah mendownload video youtube, tanpa program downloader. (Lengkap) 100% berhasil

Image
Download video youtube menggunkan program downloader, seperti IDM, FDM DLL, terlalu mainstream & sudah biasa. Bagaimana jika mendownload video-nya tanpa menggunkan program downloader? Caranya gampang kok. Anda hanya tinggal menambahkan huruf "SS" (tanpa tanda kutip) di depan alamat youtube yang sebenarnya.  Simak selengkapnya untuk lebih jelas: 1.   Buka browser kesayangan anda dan buka youtube.com 2.   Cari dan buka video yang akan di download.

Cara Praktis Mengedit Gambar Lewat MICROSOFT WORD 2013

Image
“Tiada rotan akar pun jadi” itulah peribahasa yang cocok untuk artikel ini. Semuanya berawal dari pengalaman penulis. Ketika itu penulis diberi tugas untuk memanipulasi warna sebuah gambar, dikarenkan keterbatasan software pengolah gambar dan tugasnya harus di kumpulkan segera. Penulis telah mencoba menggunakan software MSPaint bawaan windows, namun itu tidak cukup membantu. Akhirnya penulis mencoba menggunakan program pengolah kata untuk memanipulasi gambar? Ya, pengolah kata untuk memanipulasi gambar. Tepatnya menggunakan Microsoft Office Word 2013. Caranya pun cukup mudah dan sederhana. • Pertama adalah membuka program Word-nya • Lalu memasukan gambar yang ingin di manipulasi, Insert>Picture • Klik gambar yang akan dimanipulasi, lalu pilih tab Format. Format • Maka akan muncul pilihan seperti gambar di atas, anda bisa memilih menu seperti corrections, color, artistic effects, dan lain sebagainya.

Tips Nyaman Menggunakan Komputer & Keyboard

Image
Seberapa lama anda menghabiskan waktu di depan komputer? Sebentar atau lama? Terkadang semakin lama kita didepan komputer membuat menjadi tidak nyaman dan ketidaknyamanan tersebut dapat membuat kita menjadi tidak produktif lagi. Agar kita tetap produktif dalam menggunakan komputer para ahli mengganjurkan kita agar: • Mengatur ruangan kerja senyaman mungkin. • Mengatur posisi tubuh dalam menggunakan komputer yang benar. Berikut tips yang perlu di perhatikan agar tetap nyaman saat menggunakan komputer: • Letakan keyboard dan monitor di depan, hindari peletakan keyboard dengan arah menyamping.

NOTEPAD ++ Atau SUBLIME 2?

Image
Untuk sebagian programmer text editor merupakan peralatan sederhana untuk membuat coding, ada berbagi macam text editor yang tersedia untuk komputer, baik itu menggunakan sistem operasi Windows, Mac, Linux maupun UNIX. Kebanyakan sistem operasi telah menyediakan text editor bawaanya, seperti Windows dengan notepad, Linux Ubuntu dengan Geditnya, dan macam – macam text editor pada sistem operasi yang lain.  Namun, dengan text editor yang tersedia belumlah cukup, dikarenakan oleh keterbatasan fitur yang dimiliknya. Salah satunya di blog ini, penulis akan sedikit mengulas tentang text editor sederhana yang cukup mumpuni, khususnya bagi kalangan programmer. Untuk Text editornya penulis menggunakan notepad++ dan sublime 2. • Penggunaan  Untuk penggunaan, baik itu notepad++ maunpun sublime 2, ke duanya sama – sama boleh dikatakan mudah. Namun untuk notepad ++ tersedianya tombol toolbar untuk memudahkan pengguna yang terbiasa menggunakan toolbar.

Tips Mencegah & Mengatasi Adware

Image
Pernahkah anda mengalami pembajakan browser? Dimana browser Anda bertingkah aneh atau melakukan sesuatu yang tidak kita inginkan. Seperti mengubah  default search engine  anda secara diam – diam, membuka alamat yang salah secara paksa atau langsung me- load  alamat yang aneh saat membuka tab baru pada browser anda. Mungkin itu merupakan ulah adware. Adware adalah sebuah program yang bersifat seperti iklan di dunia nyata. Dimana adware mengajak kita untuk mengujungi link atau website yang telah di disain khusus yang menjual produk tersebut agar laku dikunjungi. Adware sifatnya tidak berbahaya, namun sebagian besar para pengguna komputer cukup tergangu karena tingkahnya. Jika anda pernah atau sedang mengalami hal tersebut anda bisa mengikuti tips berikut untuk mencegah & mengatasi adware yang sudah terlanjur menempel di komputer anda. MENGATASI 1.        Buka browser anda lalu cek ke beradaan adware dengan cara membuka opsi extension / add-on yang terpasang pada br